VISI
TAQWA, CERDAS DAN MANDIRI
MISI
1. Membentuk manusia yang taat kepada Allah dan RasulNya serta menjalankan ajaran islam secara utuh.
2. Menciptakan suasana madrasah yang islami dan ilmiah untuk mendorong pesera didik berfikir islami dan kritis.
3. Melaksanakan pembelajaran dan pembimbingan yang efektif, yang didasarkan imtaq dan perkembangan iptek.
4. Mempersiapkan peserta didik untuk mampu bertahan hidup dan mandiri dalam menghadapi perkembangan dunia global.